https://dinkesmerangin.org/

Ablasi Retina? Penyebab, Gejala, Pengobatan

dinkesmerangin.org – Ablasi retina adalah suatu kondisi medis yang kritis dimana retina terpisah dari lapisan pendukungnya di bagian belakang bola mata. Penanganan segera diperlukan untuk kondisi ini karena jika dibiarkan, bisa mengakibatkan kehilangan penglihatan secara permanen. Retina sendiri adalah membran tipis yang sensitif terhadap cahaya, terletak di bagian belakang mata Read more…

https://dinkesmerangin.org/

Leukemia? Jenis, Penyebab, dan Pengobatan

dinkesmerangin.org – Leukemia merupakan jenis kanker yang berkaitan dengan darah dan diakibatkan oleh penambahan jumlah sel darah putih di dalam tubuh. Sel darah putih, yang juga dikenal sebagai leukosit, memainkan peran penting dalam sistem kekebalan tubuh untuk melawan penyakit dan infeksi. Pada kondisi leukemia, sumsum tulang—substansi lembut yang terletak dalam Read more…

https://dinkesmerangin.org/

5 Penyebab Gawat Janin Selama Kehamilan

dinkesmerangin.org – Gawat janin atau fetal adalah kondisi janin tidak menerima jumlah oksigen yang cukup selama kehamilan. Kondisi ini bisa terjadi akibat beberapa pemicu, seperti preeklamsia, gangguan air ketuban, hingga gangguan plasenta. Jika tidak diatasi dengan baik, beberapa komplikasi seperti cerebal palsy atau cacat otak mungkin terjad, kondisi ini juga Read more…

https://dinkesmerangin.org/

Bronkitis? Penyebab, Gejala, dan Pengobatan

dinkesmerangin.org – Bronkitis merupakan iritasi atau peradangan di dinding saluran bronkus, yaitu pipa yang menyalurkan udara dari tenggorokan ke paru-paru. Bronkitis bisa terjadi dalam hitungan hari, minggu, bahkan bulan. Bronkitis biasanya ditandai dengan batuk yang disertai dengan keluarnya dahak atau lendir akibat iritasi di dinding bronkus. Bronkitis yang memburuk jika Read more…

https://dinkesmerangin.org/

Ciri-ciri Cacingan Yang Perlu Diwaspadai dan Cara Menanganinya

dinkesmerangin.org – Cacingan adalah masalah kesehatan yang bisa mempengaruhi pertumbuhan tubuh manusia. Cacingan dapat menyerang siapa saja. Walaupun termasuk dalam masalah kesehatan yang tidak berbahaya, tetapi orang yang terkena cacingan akan merasa tidak nyaman, dan jika tidak ditangani dengan cepat dan tepat dapat menyababkan komplikasi yang membahayakan kesehatan. Ciri-ciri Orang Read more…

https://dinkesmerangin.org/

Waspadai 5 Penyebab Buang Air Besar Berdarah

dinkesmerangin.org – Buang air besar berdarah tidak boleh disepelehkan. Hal ini bisa menjadi pertanda penyakit serius. Darah yang keluar bersamaan dengan fases bisa beragam. Dari banyak sedikitnya darah hingga warna dari darah. Warna darah yang keluar bisa dikaitkan dengan lokasi perdarahan yang terjadi di saluran cerna. Jika warna darah cenderung Read more…